Lebih Sehat dan Produktif dengan Desain Ergonomis

PT Murni adalah satu-satunya Distributor Resmi Ergotron di Indonesia. Ergotron merupakan perusahaan global yang berfokus untuk meningkatkan kualitas kesehatan dan produktivitas melalui desain produk ergonomis. 

Sekilas Tentang Ergonomi.

Ergonomi merupakan studi untuk memahami interaksi antara manusia dan elemen lain pada suatu sistem, termasuk pengembangan desain furnitur maupun peralatan kerja lainnya untuk mengoptimalkan kondisi kesehatan dan performa dalam beraktivitas.

blank

Mobile Carts

Aktif Bergerak, Tangani Semua.

Bebaskan diri bekerja di manapun Anda inginkan dan raih pencapaian optimal dengan mobile cart fleksibel.

blank

Monitor Mounts

Raih Kenyamanan dalam Beraktivitas.

Nikmati tampilan layar terbaik dengan monitor-mount berkelas profesional dari Ergotron.

blank

Kenapa Harus Ergotron?

Sebagai juara dalam hal fleksibilitas dan gerakan, Ergotron menawarkan produk berkualitas tinggi dengan menjamin kualitas, durabilitas, dan kenyamanan bagi tiap pengguna.

Aman dan Berkualitas

Setiap produk Ergotron telah melewati uji kualitas serta berbagai sertifikasi untuk memastikan keamanan pengguna dan teknologi yang digunakan.

Durabilitas Tinggi

Desain serta material berkualitas tinggi menjamin durabilitas dan kemudahan dalam mengatur setiap bagian produk hingga bertahun-tahun lamanya.

Ergonomis untuk Semua

Dengan pengaturan produk yang mudah dan fleksibel, menjamin kenyamanan sembari menyesuaikan alur kerja yang unik dari masing-masing pengguna.

Stand-up Desks

Berdiri Lebih Banyak dan Rasakan Bedanya.

Lebih sehat, kolaboratif, dan produktif.
Berbagai manfaat sit-stand desk Ergotron kini hadir untuk Anda.

blank

Workstations

Jadikan Ruang Anda, Milik Anda Sepenuhnya.

Atur ruang kerja Anda sebebas mungkin dengan computer workstation dari Ergotron.

blank

Charging Systems

Hidupkan Ruang Kelas Anda.

Pastikan perangkat pembelajaran selalu siap digunakan dengan sistem pengisian daya dari Ergotron yang aman dan praktis. 

blank

Ergotron untuk Bisnis

Solusi Fleksibel untuk Berbagai Kebutuhan.

Selama lebih dari 40 tahun, Ergotron telah membantu banyak orang dari berbagai industri menuju pribadi yang lebih sehat dan produktif.

Bagaimana Cara Solusi Ergonomis Mengubah Bisnis Klien Kami?

blank
BNI

Mengoptimalkan interaksi dengan pelangan pada konter layanan pelanggan (Customer Service) melalui implementasi lebih dari 2,000 unit monitor arm dari Ergotron.

blank
logo-kemenkeu (1) 1

Meningkatkan kualitas layanan pelanggan dengan menjadi salah satu lembaga pemerintahan pertama yang menerapkan monitor arm pada meja resepsionis.

blank
jec-logo 1

Mendukung dokumentasi data digital oleh dokter maupun perawat, secara real-time, dari manapun dengan mengaplikasikan medical cart bertenaga baterai dari Ergotron.

Kunjungi Official Store Kami

Dan temukan berbagai promo menarik.
blank